MALINAU, Kabarmalinau.com – Masa kampanye Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Utara segera berakhir. Suasana perpolitikan di Kaltara semakin memanas, terutama dengan beredarnya isu ketidakharmonisan antara dua pasangan calon petahana, Baca selengkapnya
Kabarmalinau.com
KPU Bulungan Sukses Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati
BULUNGAN, Kabarmalinau.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bulungan sukses menggelar debat publik pertama pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Bulungan di Auditorium Universitas Kaltara, Rabu malam, 23 Oktober Baca selengkapnya
TNI Gagalkan Penyelundupan Minuman Keras di Perbatasan RI-Malaysia
NUNUKAN, Kabarmalinau.com – Kodam VI/Mulawarman, melalui Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 11/GG/2/2 Kostrad, bersama Tim Gabungan TNI, berhasil menggagalkan upaya penyelundupan minuman keras di wilayah Sebuku, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, Baca selengkapnya
Gubernur Kaltara Zainal Paliwang Kunjungi Desa Bambangan, Serap Aspirasi Warga
NUNUKAN, Kabarmalinau.com – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Dr. H. Zainal A. Paliwang, SH, M.Hum, melakukan kunjungan kerja dan silaturahmi ke Desa Bambangan, Kecamatan Sebatik Barat, pada Senin (16/9/2024). Kehadiran Gubernur Baca selengkapnya
Malinau Kirim 17 Atlet Bulutangkis untuk Kejuaraan Tingkat Provinsi di Tana Tidung
MALINAU, Kabarmalinau.com – Ketua Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Malinau, Dr. Ernes Silvanus, S.Pi, MM, M.H, secara resmi melepas keberangkatan atlet bulutangkis Kabupaten Malinau untuk mengikuti Kejuaraan Tingkat Provinsi (Kejurprov) Baca selengkapnya
Kaltara Tambah Medali Perunggu dari Cabang Soft Tenis di PON XXI/2024
BANDA ACEH, Kabarmalinau.com – Kontingen Kalimantan Utara (Kaltara) berhasil menambah koleksi medali perunggu dari cabang soft tenis pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 yang berlangsung di Aceh dan Sumatera Utara. Baca selengkapnya
Bupati Malinau Lepas Lomba Perahu Dayung Tradisional dalam Festival Kormi 2024
MALINAU, Kabarmalinau.com – Bupati Malinau, Wempi W Mawa, S.E., M.H, secara resmi melepas Lomba Perahu Dayung Tradisional dalam rangka Festival Kormi Kabupaten Malinau 2024, di Dermaga RT. 07 Desa Malinau Baca selengkapnya
KPU Kaltara Gelar Sosialisasi Pemilu di STIMIK PPKIA Tarakan untuk Tingkatkan Partisipasi Mahasiswa
TARAKAN, Kabarmalinau.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) sukses menggelar acara *Sosialisasi Pendidikan Pemilih Goes To Campus* di Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen dan Informatika Komputer (STIMIK) PPKIA Baca selengkapnya
Atlet Wushu Kaltara Gagal Raih Medali di PON XXI 2024: Evaluasi dan Harapan untuk Pembinaan Kedepan
MEDAN, Kabarmalinau.com – Hasil kurang memuaskan diraih oleh dua atlet Wushu Kaltara, Shelly Cahyani Dherisca dan Roy Tua Manihuruk, yang harus terhenti di babak perempat final pada pertandingan di GOR Baca selengkapnya
KPU Tarakan Buka Pendaftaran Petugas Ad Hoc untuk Pilkada 2024
TARAKAN, Kabarmalinau.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tarakan akan membuka pendaftaran bagi Petugas Ad Hoc mulai 17 September 2024. Pada tanggal yang sama, juga akan dimulai proses penerimaan Baca selengkapnya
- Sebelumnya
- 1
- 2
- 3
- …
- 20
- Berikutnya